You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
184 Usulan Dibahas di Musrenbang Kelurahan
....
photo Nurito - Beritajakarta.id

184 Usulan Dibahas di Musrenbang Kelurahan Cipinang Muara

Sebanyak184 usulan dibahas dalam musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) di Kelurahan Cipinang Muara, Jatinegara, Jakarta Timur, Jumat (28/1). Pelaksanaan Musrenbang dipimpin Sekretaris Kota Jakarta Timur, Fredy Setiawan melalui Zoom.

Usulan pembangunan fisik dan non-fisik 

Lurah Cipinang Muara, Ciptono mengatakan, dari 184 usulan yang dibahas, 107 di antaranya merupakan usulan fisik yang terdiri dari 46 usulan terkait  Sudin Sumber Daya Air, lalu Sudin Bina Marga dan Perhubungan masing-masing 26 usulan, Sudin Pemuda dan Olahraga tujuh usulan dan Sudin Sosial dua usulan.

 

Perbaikan Saluran Air Jadi Skala Prioritas Musrenbang Kelurahan Ceger

"Usulan fisik 107, non-fisik 29 dan barang 48 usulan. Total usulan 184 dengan nilai anggaran estimasinya Rp 23.992.472.268," kata Ciptono.

Dari sekian banyak usulan fisik, ungkap Ciptono, warga mengusulkan perbaikan saluran drainase atau saluran mikro di Jalan Cipinang Bali 2 RT 08/03. Kemudian saluran air di Jalan Cipinang Bali 2 RT 04 /13 sepanjang 50 meter, serta perbaikan saluran air di Jalan Cakra Wijaya 8 Dalam RT 15/01 sepanjang  40 meter.

"Perbaikan saluran ar ini untuk mengatasi genangan yang kerap terjadi di pemukiman warga," pungkasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1715 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pencairan Bansos PKD DKI 2024 Tahap Ketiga Rampung

    access_time20-09-2024 remove_red_eye1394 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1325 personTiyo Surya Sakti
  4. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1186 personNurito
  5. JakLingko Indonesia Raih Penghargaan DTKJ Awards 2024

    access_time21-09-2024 remove_red_eye990 personAldi Geri Lumban Tobing